Lowongan Kerja Perusahaan Kosmetik Nasional di Banda Aceh
Perusahaan Kosmetik Nasional Membutuhkan SDM di Banda Aceh
Sales Supervisor
- Pria atau wanita Usia max 35 tahun, pendidikan minimal D3/S1
- Pengalaman dibidang kosmetik/costumergoods
- Menyukai tantangan dan bekerja keras
- Memiliki SIM A
Beaty Advisor - Bauty Consultant
- Wanita usia Maksimal 29 Tahun
- Pendidikan SMU/SLTA
- Tinggi minimal 156 cm (BA) dan minimal 158 (BC)
- Berpenampilan Menarik
Baca Juga
- Lowongan Kerja Guru Kelas 6 di SD Muhammadiyah 2 Banda Aceh
- Lowongan Kerja Store Crew di PT Indomarco Prismatama Cabang Medan
- Lowongan Kerja Chef dan Cook Helper di HR HANAKATA+ Coffee and Eatery, Banda Aceh
- Lowongan Kerja di Pachilio - Koki, Asisten Koki, Kasir, Crew Outlet, Prasmanan
- Lowongan Kerja Barista & Lapak Dimsum di DIPA Cafe Meulaboh - Segera Lamar!
Pada lamaran di cantumkan kode:
- Sales Supervisor (SVP)
- Beauty Advisor (BA)
- Bauty Consultant (BC)
Surat lamaran ditujukan pada:
Up. Ibu Dona Helina No Hp. 0813 7433 3840
Jl. Soekoarno - Hatta. Mibo Bandar Raya depan MPUI, Mibi Banda Aceh 23236
Lowongan Kerja Perusahaan Kosmetik Nasional di Banda Aceh
sumber: tribun aceh, 28 Feberuari 2018